Tembilahan, (Antarariau.com) - Dinas Perkebunan Kabupaten Indragiri Hilir menyebutkan bahwa Sistem Resi Gudang (SRG) yang akan diterapkan di daerah itu merupakan salah satu upaya menstabilkan harga kelapa.
"Sistem resi gudang ini merupakan sistem yang dapat memperkuat daya tawar menawar petani, kemudian sistem ini juga dapat menciptakan efesiensi di dunia agrobisnis, petani dapat menunda penjualan komoditi setelah panen sambil menunggu agar harga kembali baik," kata Kepala Dinas Perkebunan Kabupaten Indragiri Hilir Tantawi jauhari di Tembilahan, Jumat.
Menurut dia hal ini merupakan salah satu upaya untuk lebih memaksimalkan potensi kelapa, karena lebih dari 50 jenis produk yang berasal dari turunan kelapa telah ditemukan.
"Manfaat kelapa bagi masyarakat sangatlah besar, di Indragiri Hilir 70 persen perekonomian masyarakatnya bergantung pada kelapa," ungkapnya.
Dia menjelaskan bahwa manfaat dari sistem resi gudang ini tidak hanya untuk petani tetapi juga pengusaha, banyak dampak positif yang akan diperoleh jika menerapkan sistem ini. (ADV)
Berita Lainnya
Potensi busana sopan Indonesia sebagai salah satu pemain utama di industri global
14 November 2024 12:41 WIB
Kemenkominfo bidik industri gim jadi salah satu kekuatan ekonomi Indonesia
12 October 2024 16:53 WIB
Komisi X DPR RI ungkap pengetahuan sejarah siswa jadi salah satu PR pendidikan
06 September 2024 16:11 WIB
OJK Riau kunjungi salah satu UMKM binaan BRK Syariah di Inhu
06 July 2024 10:14 WIB
Ancelotti : Kroos salah satu gelandang terbaik sepanjang masa
26 May 2024 2:19 WIB
Marc Marquez akui Acosta salah satu pesaing yang harus diwaspadai
22 March 2024 10:59 WIB
Pameran foto ANTARA jadi salah satu destinasi wisata dan belajar
16 February 2024 19:17 WIB
BPS sebut harga tiket pesawat jadi salah satu pemicu deflasi Jakarta pada Januari
02 February 2024 16:21 WIB