Jakarta (ANTARA) - Saham-saham China dibuka lebih rendah pada perdagangan Rabu pagi, memperpanjang kerugian tiga hari berturut-turut, dengan indikator utama Bursa Efek Shanghai, Indeks Komposit Shanghai, tergelincir 0,36 persen menjadi diperdagangkan di 3.164,70 poin.
Sementara itu, Indeks Komponen Shenzhen yang melacak saham-saham di bursa kedua China dibuka 0,37 persen lebih tinggi menjadi diperdagangkan pada 10.640,13 poin.
Indeks ChiNext yang melacak saham perusahaan-perusahaan sedang berkembang atau perusahaan rintisan (start-up) di papan perdagangan bergaya Nasdaq China, dibuka meningkat 0,40 persen menjadi diperdagangkan pada 2.140,01 poin.
Indeks ChiNext, bersama dengan Indeks Komponen Shenzhen dan indeks lainnya, mencerminkan kinerja saham yang tercatat di Bursa Efek Shenzhen.
Baca juga: Menteri BUMN Erick Thohir harapkan divestasi saham Vale Indonesia segera rampung
Baca juga: Pengunduran diri Andi Buchari disahkan pemegang saham, pansel Dirut BRK Syariah segera dibentuk
Berita Lainnya
Warga Gaza dambakan perdamaian dan kehidupan normal
19 December 2024 12:00 WIB
Film "Perang Kota" akan jadi penutup festival film Rotterdam, Belanda ke-54
19 December 2024 11:38 WIB
Bandara Radin Inten perkirakan capai 95 ribu penumpang di libur akhir tahun
19 December 2024 11:29 WIB
Baznas dan Kemenag resmi luncurkan peta jalan zakat 2045
19 December 2024 11:20 WIB
IHSG Bursa Efek Indonesia melemah di tengah The Fed pangkas suku bunga acuan
19 December 2024 11:12 WIB
Nilai tukar rupiah melemah tajam karena The Fed beri pernyataan sangat "hawkish"
19 December 2024 10:35 WIB
Direksi BRK Syariah bersama Wamen Dikdasmen RI hadiri Milad ke-112 Muhammadiyah
19 December 2024 10:16 WIB
Mensos-Menko Pemberdayaan Masyarakat percepat nol kemiskinan ekstrem di Indonesia
18 December 2024 17:19 WIB