Stockholm (ANTARA) - Putri Mahkota Swedia Victoria dan suaminya Pangeran Daniel dinyatakan positif virus corona, menurut pengadilan kerajaan pada Kamis (11/3).
"Putri Mahkota dan Pangeran Daniel mengalami gejala ringan, tetapi keduanya merasa baik-baik saja," bunyi pernyataan Pengadilan Swedia, menambahkan bahwa pasangan itu menjalani karantina bersama dua anak mereka, yakni Putri Estelle dan Pangeran Oscar.
Sebagai putri mahkota, Victoria yang berusia 43 tahun merupakan penerus takhta Swedia berikutnya yang saat ini dipegang oleh sang ayah, Raja Karl XVI Gustaf.
Baca juga: Pakar biomolekuler tegaskan vaksin Sinovac bisa diandalkan tangkal virus corona B117
Raja dan Ratu Silvia telah divaksin COVID-19.
Swedia melaporkan lebih dari 130.000 kematian COVID-19. Tingkat kematian per kapita Swedia jauh lebih tinggi daripada negara tetangga Nordik mereka, namun lebih rendah dibanding sejumlah negara Eropa yang memberlakukan penguncian.
Baca juga: Legislator Inggris: Nilai sistem uji dan lacak COVID-19 belum terbukti efektif
Baca juga: Mantap, Auckland bebas dari penguncian virus corona dalam sepekan
Sumber: Reuters
Pewarta : Asri Mayang Sari
Berita Lainnya
UNIFIL berduka atas tewasnya petugas penjaga perdamaian akibat tabrakan di Lebanon
16 November 2024 16:25 WIB
Indonesia mulai integrasikan bioenergi dan CCS guna kurangi emisi karbon
16 November 2024 16:10 WIB
Presiden China Xi Jinping ajak anggota APEC promosikan ekonomi inklusif
16 November 2024 15:57 WIB
Mike Tyson kalah dari Paul Jake dalam pertarungan selama delapan ronde
16 November 2024 15:49 WIB
BPBD DKI sebut genangan banjir rob di Jakarta Utara mulai berangsur turun
16 November 2024 15:25 WIB
Ketua MPR Ahmad Muzani lelang 1 ton sapi untuk disumbangkan korban Gunung Lewotobi
16 November 2024 15:10 WIB
Presiden Prabowo: APEC harus jadi model solidaritas dan kolaborasi Asia Pasifik
16 November 2024 14:49 WIB
Nelayan di Flores Timur NTT mulai lakukan aktivitas memancing
16 November 2024 14:01 WIB