Kulon Progo (ANTARA) - Dua kereta api antara Kereta Api Argowilis dengan Kereta Api Argo Semeru di Dusun Kalimenur, Kalurahan Sukoreno, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, sekitar 13.30 WIB.
Kondektur Kereta Api Argo Semeru Santoso saat ditemui di lokasi kejadian, Kulon Progo, Selasa, belum bersedia memberikan keterangan.
"Maaf tidak bisa memberikan keterangan, kami harus menunggu perintah atasan," katanya.
Kereta Api Argowilis jurusan Gambir-Surabaya dari arah Jakarta, sedangkan Kereta Api Argo Semeru jurusan Bandung-Gubeng (Surabaya) dari Yogyakarta.
Saat ini, ratusan penumpang menumpuk di bekas Stasiun Kalimenur. Penumpang sedang menunggu dipindahkan kereta api.
Baca juga: KAI Jember proses hukum sopir truk kontiner penerobos palang pintu perlintasan
Baca juga: Tersangkut rel kereta sebuah angkot tertabrak KRL di Depok
Berita Lainnya
Mensos-Menko Pemberdayaan Masyarakat percepat nol kemiskinan ekstrem di Indonesia
18 December 2024 17:19 WIB
Kemenag berhasil raih anugerah keterbukaan informasi publik
18 December 2024 17:00 WIB
Dokter menekankan pentingnya untuk mewaspadai sakit kepala hebat
18 December 2024 16:37 WIB
Indonesia Masters 2025 jadi panggung turnamen terakhir The Daddies
18 December 2024 16:28 WIB
Menko Pangan: Eselon I Kemenko Pangan harus fokus pada percepatan swasembada pangan
18 December 2024 16:13 WIB
ASEAN, GCC berupaya perkuat hubungan kerja sama kedua kawasan
18 December 2024 15:57 WIB
Pramono Anung terbuka bagi parpol KIM Plus gabung tim transisi pemerintahan
18 December 2024 15:51 WIB
Pertamina berencana akan olah minyak goreng bekas jadi bahan bakar pesawat
18 December 2024 15:12 WIB