Jakarta (ANTARA) - Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat menerjunkan sedikitnya 20 unit mobil pemadam kebakaran untuk memadamkan api di Pasar Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Kamis pagi.
"Ada sekitar 20 unit mobil damkar," kata petugas damkar yang ditemui di lokasi, Selasa.
Baca juga: Polri kirim SPDP dalam kasus kebakaran Gedung Utama Kejaksaan Agung
Berdasarkan pantauan ANTARA, pemadaman sempat terkendala karena petugas kesulitan mendapatkan air.
"Air woy mana air, di sini udah kebakar," kata warga yang panik.
Api masih berkobar cukup besar hingga pukul 10.34 WIB belum diketahui penyebab dari kebakaran itu.
Baca juga: Pasar Wage Purwokerto terbakar
Baca juga: Sedikitnya 20 rumah di Senen Jakarta Pusat terbakar
Pewarta: Livia Kristianti
Berita Lainnya
Ketua DPR Puan Maharani sebut judi daring berpotensi buat hak anak terabaikan
16 November 2024 10:38 WIB
Gunung Semeru mengalami beberapa kali erupsi pada Sabtu pagi
16 November 2024 10:32 WIB
BMKG ingatkan waspada potensi hujan berpetir pada Sabtu di sejumlah kota besar
16 November 2024 10:16 WIB
Menag akan batasi perjalanan dinas seluruh jajarannya
15 November 2024 17:12 WIB
PLN dorong mahasiswa perguruan tinggi di Riau berinovasi kembangkan teknologi kendaraan listrik
15 November 2024 16:49 WIB
Rasa autentik rempah khas Indonesia di Vientiane, Laos
15 November 2024 16:15 WIB
Presiden Prabowo sampaikan tekad Indonesia lakukan hilirisasi sumber daya
15 November 2024 15:25 WIB
Reses DPD RI ke Riau, harapkan BRK Syariah terus berkontribusi bagi masyarakat
15 November 2024 14:58 WIB