Jakarta (ANTARA) - Young K, pembetot bas grup band DAY6 terpilih menjadi DJ acara radio "Kiss the Radio".
Pihak KBS Cool FM, seperti dilansir Soompi, Senin, secara resmi mengumumkan Young K akan bertugas mulai 23 November dalam program yang pertama kali hadir pada tahun 2004 itu.
Baca juga: NIKI dan Sekai no Owari kolaborasi rilis lagu "Forever"
Dia akan mengikuti jejak mantan DJ Park Won, Lee Hong Ki FTISLAND, Danny Ahn g.o.d, lalu Leeteuk, Eunhyuk, Ryeowook, dan Sungmin Super Junior.
Ini bukan kali pertama pria yang tergabung dalam unit DAY6, Even of Day itu bertugas sebagai DJ. Sebelumnya, Young K membuktikan diri sebagai DJ di "Idol Radio" MBC, yang mengakhiri musim pertamanya pada September lalu.
"Kiss the Radio DAY" akan mulai mengudara pada 23 November pukul 22.00 waktu Korea Selatan atau 20.00 WIB.
Baca juga: The Panturas rilis lagu tunggal terbaru berjudul "Balada Semburan Naga"
Baca juga: Penyanyi asal Bogor, Meti Kim rilis lagu baru "Gara-gara TikTok"
Penerjemah: Lia Wanadriani Santosa
Berita Lainnya
UNIFIL berduka atas tewasnya petugas penjaga perdamaian akibat tabrakan di Lebanon
16 November 2024 16:25 WIB
Indonesia mulai integrasikan bioenergi dan CCS guna kurangi emisi karbon
16 November 2024 16:10 WIB
Presiden China Xi Jinping ajak anggota APEC promosikan ekonomi inklusif
16 November 2024 15:57 WIB
Mike Tyson kalah dari Paul Jake dalam pertarungan selama delapan ronde
16 November 2024 15:49 WIB
BPBD DKI sebut genangan banjir rob di Jakarta Utara mulai berangsur turun
16 November 2024 15:25 WIB
Ketua MPR Ahmad Muzani lelang 1 ton sapi untuk disumbangkan korban Gunung Lewotobi
16 November 2024 15:10 WIB
Presiden Prabowo: APEC harus jadi model solidaritas dan kolaborasi Asia Pasifik
16 November 2024 14:49 WIB
Nelayan di Flores Timur NTT mulai lakukan aktivitas memancing
16 November 2024 14:01 WIB