Seratus lebih kepala keluarga di Dumai gagal mendapatkan BST Tahap I

id Berita hari ini, berita riau terbaru, berita riau antara,dumai

Seratus lebih kepala keluarga di Dumai gagal mendapatkan BST Tahap I

Pekanbaru (ANTARA) - Sejumlah warga memperlihatkan surat pemberitahuan berisi data belum mendapatkan dana bantuan sosial tunai (BST) Tahap I di Kantor Pos Dumai, di Dumai, Riau, Selasa (23/6/2020). Sekitar seratusan lebih kepala keluarga di Dumai gagal mendapatkan BST Tahap I dari Kemensos yang sudah dibekukan oleh kantor pos besar di Jakarta akibat keterlambatan batas waktu pengambilan yang tidak diberitahukan petugas sosial kelurahan kepada warga.

Petugas memberikan pengarahan kepada seorang warga (kanan) yang tidak dapat mengambil dana bantuan sosial tunai (BST) Tahap I di Kantor Pos Dumai, di Dumai, Riau, Selasa (23/6/2020). Sekitar seratusan lebih kepala keluarga di Dumai gagal mendapatkan BST Tahap I dari Kemensos yang sudah dibekukan oleh kantor pos besar di Jakarta akibat keterlambatan batas waktu pengambilan yang tidak diberitahukan petugas sosial kelurahan kepada warga. (ANTARA/Aswaddy Hamid)


Petugas mendata jumlah warga yang gagal mendapatkan dana bantuan sosial tunai (BST) Tahap I di Kantor Pos Dumai, di Dumai, Riau, Selasa (23/6/2020). Sekitar seratusan lebih kepala keluarga di Dumai gagal mendapatkan BST Tahap I dari Kemensos yang sudah dibekukan oleh kantor pos besar di Jakarta akibat keterlambatan batas waktu pengambilan yang tidak diberitahukan petugas sosial kelurahan kepada warga. (ANTARA/Aswaddy Hamid)


Seorang warga memperlihatkan surat pemberitahuan berisi data belum mendapatkan dana bantuan sosial tunai (BST) Tahap I di Kantor Pos Dumai, di Dumai, Riau, Selasa (23/6/2020). Sekitar seratusan lebih kepala keluarga di Dumai gagal mendapatkanl BST Tahap I dari Kemensos yang sudah dibekukan oleh kantor pos besar di Jakarta akibat keterlambatan batas waktu pengambilan yang tidak diberitahukan petugas sosial kelurahan kepada warga. (ANTARA/Aswaddy Hamid)