Jakarta (ANTARA) - Pemenang Puteri Indonesia 2020 Rr Ayu Maulida Putri (kanan) asal Jawa Timur memegang tangan pemenang kedua Putu Ayu Saraswati asal Bali saat detik-detik pengumuman pemenang dalam acara malam puncak di Jakarta, Jumat (6/3/2020).
Ayu Maulida menjadi pemenang setelah menyisihkan tiga pesaingnya Putu Ayu Saraswati asal Bali dan Jihane Almira Chedid asal Jawa Tengah di babak tiga besar.
Baca juga: Puteri Indonesia tampil memesona di Polandia
Baca juga: KPK terima para finalis Puteri Indonesia
Baca juga: Puteri Indonesia Pariwisata harap agar Menparekraf amanah bertugas