Moskow (ANTARA) - Upacara penutupan International Army Games 2022 diselenggarakan di Patriot Park, taman hiburan bertema militer-patriotik, di Oblast Moskow, Sabtu (27/8).
International Army Games 2022, yang dimulai pada Sabtu (13/8), diprakarsai oleh Kementerian Pertahanan Rusia sebagai platform internasional bagi berbagai pasukan militer untuk bertukar pengalaman dan memperkuat kerja sama.
Ajang itu diadakan di sejumlah wilayah di 12 negara, termasuk Cina, Rusia, dan Iran, dengan lebih dari 270 tim dari 37 negara dan kawasan berkompetisi. Babak final ajang biathlon tank tersebut digelar di lokasi latihan militer Alabino pada Sabtu sore waktu setempat. Cina menempati peringkat kedua dalam kompetisi ini.
Tahun ini, militer Cina mengirimkan sembilan tim untuk mengikuti kompetisi di Rusia, Iran, Kazakhstan, Aljazair, dan Uzbekistan.
Baca juga: Presiden Rusia Vladimir Putin dan Macron bahas situasi di Ukraina via sambungan telepon
Baca juga: Badan atom Internasional bisa periksa PLTN Ukraina, Rusia peringatkan bahayanya
Berita Lainnya
UNIFIL berduka atas tewasnya petugas penjaga perdamaian akibat tabrakan di Lebanon
16 November 2024 16:25 WIB
Indonesia mulai integrasikan bioenergi dan CCS guna kurangi emisi karbon
16 November 2024 16:10 WIB
Presiden China Xi Jinping ajak anggota APEC promosikan ekonomi inklusif
16 November 2024 15:57 WIB
Mike Tyson kalah dari Paul Jake dalam pertarungan selama delapan ronde
16 November 2024 15:49 WIB
BPBD DKI sebut genangan banjir rob di Jakarta Utara mulai berangsur turun
16 November 2024 15:25 WIB
Ketua MPR Ahmad Muzani lelang 1 ton sapi untuk disumbangkan korban Gunung Lewotobi
16 November 2024 15:10 WIB
Presiden Prabowo: APEC harus jadi model solidaritas dan kolaborasi Asia Pasifik
16 November 2024 14:49 WIB
Nelayan di Flores Timur NTT mulai lakukan aktivitas memancing
16 November 2024 14:01 WIB