Gubernur Riau dorong petani karet kembangkan industri hlilir

985 Views

ANTARA -Gubernur Riau, Syamsuar, Selasa (11/1) mendorong para petani karet di Riau, untuk mengembangkan industri hilir karet di masing-masing daerah, Menurutnya, melalui industri hilir menjadikan produk-produk turunan karet, mendapat nilai tambah ekonomi bagi petani, hal tersebut di dukung dengan kebijakan agar setiap perusahaan memperioritaskan komponen lokal pada mesin-mesin industri, terutama perushaan-perusahaan migas di Riau yang banyak menggunakan komponen berbahan karet yang di impor dari luar negeri, (Erfan Setiawan/Andi Bagasela/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)