(FOTO) Seberapa siap Jalan Tol untuk mudik Lebaran?
14 May 2019 9:21 WIB 9:21
Petugas memasang kamera CCTV di Tol Trans Jawa ruas Semarang-Batang, Jawa Tengah, Minggu (12/5/19). Pemasangan kamera CCTV tersebut untuk memantau kepadatan lalu lintas di area tersebut. ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari.