Bandung (ANTARA) - Sebuah ledakan yang diduga merupakan bom bunuh diri terjadi di Kantor Polsek Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu, sekitar pukul 08.30 WIB.
Hingga kini polisi masih menyelidiki dan mengamankan area lokasi ledakan diduga bom tersebut.
Petugas saat ini telah mengamankan lokasi dengan melakukan penyekatan.
Berita Lainnya
Jalan ditutup imbas peristiwa bom di Polsek Astanaanyar Bandung
07 December 2022 11:26 WIB
Sebuah ledakan diduga bom bunuh diri terjadi di Polsek Astanaanyar Bandung
07 December 2022 10:29 WIB
Kapolrestabes sebut 3 polisi dilaporkan terluka akibat bom Polsek Astanaanyar
07 December 2022 11:38 WIB
Izin Tak Lengkap Menara Telekomunikasi Disegel Aparat
03 April 2017 15:30 WIB
Jokowi Jenguk Anggota Dewan Pertimbangan Presiden Hasyim Muzadi
15 March 2017 11:05 WIB
Pemko Batu Alokasikan Rp4,3 Miliar Untuk Bantu Ibu Hamil
07 February 2017 10:50 WIB
Liburan Imlek, Pantai Selatbaru di Bibir Selat Malaka Dipadati Pengunjung
29 January 2017 21:40 WIB