Berlin (ANTARA) - Jerman mencatat penambahan 23.318 kasus COVID-19 dalam 24 jam terakhir, sehingga secara kumulatif berjumlah 1.153.556 kasus, demikian dicatatkan oleh lembaga federal Robert Koch Institute (RKI) pada Sabtu (5/12).
Berdasarkan data terkini RKI, jumlah korban meninggal karena COVID-19 juga mengalami penambahan, yakni 483 orang, sehingga jumlah keseluruhan menjadi 18.517 orang.
Guna menghindari peningkatan infeksi COVID-19, pekan lalu pemerintah negara bagian dan federal kompak memutuskan untuk memperpanjang penguncian parsial hingga 20 Desember.
Baca juga: RSKI Pulau Galang rawat inap 334 pasien COVID-19
Baca juga: Anies Baswedan tempati bangunan tua selama proses isolasi
Sumber: Xinhua
Penerjemah: Asri Mayang Sari
Berita Lainnya
Presiden Prabowo bertemu PM Pakistan bahas kerja sama ekonomi dan perdagangan
19 December 2024 12:05 WIB
Warga Gaza dambakan perdamaian dan kehidupan normal
19 December 2024 12:00 WIB
Film "Perang Kota" akan jadi penutup festival film Rotterdam, Belanda ke-54
19 December 2024 11:38 WIB
Bandara Radin Inten perkirakan capai 95 ribu penumpang di libur akhir tahun
19 December 2024 11:29 WIB
Baznas dan Kemenag resmi luncurkan peta jalan zakat 2045
19 December 2024 11:20 WIB
IHSG Bursa Efek Indonesia melemah di tengah The Fed pangkas suku bunga acuan
19 December 2024 11:12 WIB
Nilai tukar rupiah melemah tajam karena The Fed beri pernyataan sangat "hawkish"
19 December 2024 10:35 WIB
Direksi BRK Syariah bersama Wamen Dikdasmen RI hadiri Milad ke-112 Muhammadiyah
19 December 2024 10:16 WIB