Jakarta (ANTARA) - Blackpink akan hadir lagi di sejumlah negara yang mengusung suara khas yang sangat kuat selain menawarkan sesuatu yang baru.
Kuartet K-Pop itu membagikan teaser video musik berjudul "Kill This Love," yang memberikan petunjuk resmi pertama pada single baru dan visual yang menyertainya.
Baca juga: KIA Motor gandeng BLACKPINK gaet pelanggan muda
Dari teaser yang mereka publikasikan di YouTube pada 2 April, Jisoo, Jennie, Rosé and Lisa berjalan dengan iringan musik intro terompet dan dentuman perkusi ala militer.
Tema itu tampak mewarnai di seluruh video lagu. Keempat member Blackpink bergoyang mengenakan pakaian ala Tomb Raider dengan penuh percaya diri.
Klip berdurasi hanya 23 detik itu langsung populer di YouTube dalam lebih dari 24 jam dengan lebih dari 9,6 juta kali tayangan.
"Kill This Love" adalah judul lagu dari single baru Blackpink dengan nama yang sama. Lagu itu akan dirilis pada 5 April. Demikian laporan Billboard.
Baca juga: Britney Spears dilaporkan jalani "perawatan kesehatan"
Baca juga: "Silent Concert", Cara Musisi Pekanbaru Bermusik Tanpa Suara Ingar Bingar
Berita Lainnya
Menag akan batasi perjalanan dinas seluruh jajarannya
15 November 2024 17:12 WIB
PLN dorong mahasiswa perguruan tinggi di Riau berinovasi kembangkan teknologi kendaraan listrik
15 November 2024 16:49 WIB
Rasa autentik rempah khas Indonesia di Vientiane, Laos
15 November 2024 16:15 WIB
Presiden Prabowo sampaikan tekad Indonesia lakukan hilirisasi sumber daya
15 November 2024 15:25 WIB
Reses DPD RI ke Riau, harapkan BRK Syariah terus berkontribusi bagi masyarakat
15 November 2024 14:58 WIB
Erupsi Gunung Lewotobi, 29.323 penumpang di Soetta batal terbang
15 November 2024 14:42 WIB
PPN 12 persen, ekonom minta pemerintah agar buat kebijakan pro daya beli
15 November 2024 14:16 WIB
Dekranasda Riau gelar lomba motif tenun dan batik khas Riau, ini pesan Zuliana Rahman Hadi
15 November 2024 14:10 WIB