BPBD Riau Minta Bantuan Pesawat & Helikopter

1503 Views

(Antara)-Badan Penanggulangan Bencana daerah Provinsi Riau, akan segera mengajukan helikopter pengebom air dan pesawat teknologi modifikasi cuaca. Hal itu dilakukan, menyusul pemerintah Provinsi Riau yang menetapkan daerahnya dalam status siaga darurat kebakaran hutan dan lahan 2017.

COPYRIGHT © ANTARA 2017

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.