Rokan Hilir (ANTARA) - Personel Satsamapta Polres Rohil melaksanakan giat patroli Operasi Mantap Brata OMB Lancang Kuning di Kecamatan Bagan Sinembah dan Balai Jaya, Minggu.
Lima personel yang dikerahkan dalam giat ini ialah AKP Hanova Siagian, Bripda Dwitra Tambak, Bripda Agung Firmansyah, Bripda Febri Valentino dan Bripda Lambok.
"Patroli dilakukan di Kantor Panitia Pelaksana Pemilu (PPK) Kecamatan Balai Jaya dan Bagan Sinembah," sebut Kapolres Rohil AKBP Andrian Pramudianto.
Dikatakan Andrian, hal ini dilakukan untuk mencegah terjadinya aksi yang tidak diinginkan selama berlangsungnya rapat pleno.
"Kami ingin memastikan rapat pleno di Kantor PPK berjalan lancar dengan adanya kehadiran Polri dalam menyukseskan Pemilu 2024 di Rokan Hilir," lanjutnya.
Tambahnya, hingga kegiatan selesai situasi di sekitar lokasi dalam keadaan aman dan terkendali.
Berita Lainnya
Kapolres Rohil ingatkan warga pastikan rumah aman jelang tahun baru
15 December 2024 10:41 WIB
Kapolres Rohil pastikan situasi kamtibmas aman pasca Pilkada dengan Operasi Mantap Praja
14 December 2024 11:33 WIB
Sinergi TNI-Polri jaga kamtibmas pasca Pilkada di Rohil
13 December 2024 11:24 WIB
Kapolres Rohil dan KPU jaga stabilitas pasca Pilkada
12 December 2024 12:17 WIB
Kapolres Rohil pastikan stabilitas politik pasca pilkada serentak
11 December 2024 12:13 WIB
Kapolres Rohil imbau warga jaga kerukunan dan kamtibmas pasca-Pilkada
10 December 2024 9:00 WIB
Kapolres Rohil pastikan situasi aman pasca-pilkada
09 December 2024 11:02 WIB
Bersama Wabup, Kapolres Rohil lakukan sistem pendinginan pasca pilkada
08 December 2024 12:47 WIB