Olahraga - Nasional

Pelatih: Gregoria tunjukkan peningkatan performa yang cukup stabil jelang Olimpiade

Kepala Pelatih Tunggal Putri Indonesia Indra Wijaya mengatakan Gregoria Mariska Tunjung sudah mulai menunjukkan peningkatan performa yang cukup stabil pada beberapa turnamen menjelang Olimpiade Paris ...

Empat wakil Indonesia siap berjuang untuk amankan tiket semifinal Indonesia Open 2024

Sebanyak empat wakil Indonesia siap berjuang demi mengamankan tiket babak semifinal turnamen BWF Super 1000 Indonesia Open 2024 yang digelar di Istora Senayan Jakarta, Jumat, mulai pukul 09.00 ...

Ganda Campuran Indonesia Rehan/Lisa beri perlawanan maksimal hadapi unggulan pertama

Pasangan ganda campuran Indonesia Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati memberikan perlawanan maksimal saat menghadapi unggulan pertama asal China Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong pada babak ...

Menpora Dito Ariotedjo tegaskan naturalisasi hanya untuk yang miliki darah Indonesia

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo menegaskan bahwa naturalisasi atau pemerolehan kewarganegaraan Indonesia bagi warga negara asing, hanya dilakukan untuk atlet yang memiliki ...

PB Perpani targetkan dua tiket Olimpiade dari Antalya Archery World Cup 2024

Pengurus Besar Persatuan Panahan Indonesia (PB Perpani) menargetkan dua tiket Olimpiade Paris 2024 dari Antalya Archery World Cup 2024 yang berlangsung di Antalya, Turki, 18-23 Juni. Ketua Umum PB ...

Pelita Jaya hentikan 16 kemenangan beruntun Kesatria Bengawan Solo

Pelita Jaya Jakarta menghentikan 16 kemenangan beruntun Kesatria Bengawan Solo dengan mengalahkan tim asal Jawa Tengah itu lewat skor akhir 88-69 dalam laga di GOR UNJ Jakarta, Minggu (2/6). PJ ...

Pegolf putri Indonesia Elaine Widjaja amankan satu tiket ke Singapore Ladies Masters 2024

Pegolf amatir putri Indonesia Elaine Widjaja mengamankan satu tiket untuk berkompetisi pada kejuaraan golf Singapore Ladies Masters 2024 setelah menyudahi salah satu seri kejuaraan golf di China ...

Gregoria melangkah mulus ke babak 16 besar Singapore Open

Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung melangkah dengan mulus menuju babak 16 besar Singapore Open 2024. Kepastian itu didapatkan setelah Gregoria menang atas wakil Amerika Serikat ...

KONI Pusat jalin kerjasama dengan maskapai Garuda Indonesia untuk PON 2024

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat menjalin kerjasama dengan maskapai penerbangan PT. Garuda Indonesia (Persero) Tbk. untuk pergelaran Pekan Olahraga Nasional 2024 Aceh-Sumatera ...

Aldila Sutjiadi bersiap ikuti French Open usai berprestasi di Strasbourg

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi bersiap menjalani turnamen French Open setelah tampil gemilang menjadi runner up turnamen WTA 500 Strasbourg. Di Roland Garros, Paris, Aldila akan ...