Olahraga - Bola

Bruno Fernandes protes kartu merah di kekalahan United dari Tottenham Hotspur

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengungkapkan ketidakpuasannya atas kartu merah yang diterimanya dalam kekalahan 0-3 dari Tottenham Hotspur dalam laga lanjutan Liga Inggris pada Minggu ...

Tekuk Udinese 3-2, Inter kembali ke jalur kemenangan

Si Biru Hitam Inter Milan kembali ke jalur kemenangan setelah menekuk Udinese 3-2 dalam lanjutan pekan keenamSerie A 2024/2025 di Bluenergy Stadium pada Sabtu malam WIB. Ini ...

Sempat tertinggal dua gol, Borussia Dortmund berhasil menang 4-2 atas Bochum

Borussia Dortmund berhasil "comeback" dan menang 4-2 usai tertinggal dua gol dari Bochum dalam lanjutan Bundesliga 2024/25 pekan ke-5 di Signal Iduna Park pada Sabtu (28/9) dini hari ...

Preview Indonesia U-20 vs Timor Leste U-20: Momentum uji ketajaman Timnas Garuda Muda

Tim nasional Indonesia U-20 memulai langkah di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 dengan torehan positif usai mengamankan kemenangan perdana atas Maladewa dengan skor 4-0 pada pertandingan yang ...

Jadwal padat pertandingan Timnas Indonesia hingga 2025

Timnas sepak bola Indonesia di bawah asuhan pelatih Shin Tae-Yong akan melakoni jadwal yang padat dari tahun ini hingga 2025, antara lain mengikuti kualifikasi Piala Dunia zona Asia hingga ASEAN Cup ...

Carlo Ancelotti catat 300 pertandingan bersama klub terbaik Real Madrid

Laga pekan ke-7 melawan Alaves menjadi momen spesial bagi Carlo Ancelotti yang resmi mencatatkan 300 laga sebagai pelatih Real Madrid. Real Madrid meraih kemenangan tipis 3-2 atas Alaves ...

Real Madrid lanjutkan tren kemenangan usai kalahkan Alaves 3-2

Real Madrid melanjutkan tren kemenangan mereka setelah mengatasi perlawanan Alaves 3-2 dalam pekan ke-7 LaLiga Spanyol 2024/25 di Santiago Bernabeu pada Rabu dini hari WIB. Dua gol Madrid dicetak ...

Timnas Timor Leste dan Yaman ingin kerahkan performa terbaik di kualifikasi

Timnas Timor Leste U-20 dan timnas Yaman U-20 dan akan mengerahkan performa terbaik selama mengikuti kualifikasi Piala Asia U-20 2025 yang berlangsung pada 25-29 September di Stadion Madya Gelora ...

MU: Peningkatan kapasitas Stadion Old Trafford jadi 100.000 kursi tumbuhkan ekonomi

Manajemen klub Manchester United (MU) yakin peningkatan kapasitas Stadion Old Trafford dari saat ini sekitar 74.000 kursi menjadi maksimal 100.000 kursi akan menumbuhkan ekonomi Inggris ...

Ketua Umum PSSI minta PT LIB benahi manajemen pengelolaan pertandingan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir meminta PT Liga Indonesia Baru (PT) LIB sebagai operator Liga 1 untuk membenahi manajemen pengelolaan pertandingan, setelah terjadinya kericuhan penonton pada ...