TNI Lepas Seribut Prajurit Ke Riau

701 Views

(Antara)-Tentara Nasional Indonesia kembali menugaskan seribu prajuritnya ke wilayagh Riau untuk memadamkan kebakaran lahan. Pasukan tersebut bertugas satu hingga dua bulan, menggantikan tugas ribuan prajurit sebelumnya.