Pengobatan Gratis Untuk Korban Asap

1137 Views

(Antara)-Ibukota Provinsi Riau, Pekanbaru, merupakan salah satu kota yang cukup parah terkena kabut asap, yang muncul karena kebakaran lahan dan hutan. Dinas kesehatan Provinsi Riau pun berinisiatif, memberikan layanan pengobatan gratis, untuk meringankan beban warga.