Petugas gagalkan perdagangan kulit trenggiling

2224 Views

ANTARA - Petugas gabungan dari Balai Gakkum Wilayah Sumatera, Direktorat KKH KLHK dan Baintelkam Mabes Polri, berhasil menggagalkan upaya perdagangan sisik trenggiling seberat 14 kilogram. (Erfan Setiawan/Dudy Yanuwardhana/Perwiranta)