Aparat Temukan Produk Tak Ber-SNI

728 Views

(Antara)-Tim Terpadu Pengawasan Barang Beredar, TPBB, Menemukan Berbagai Produk Elektronik Yang Tidak Memiliki Standar Nasional Indonesia, SNI, Di Pekanbaru. Barang Yang Tidak Memiliki SNI Ini Diduga Merupakan Barang Yang Diimpor Secara Ilegal.