Pada suatu perlombaan panahan, ada 3 peserta yang mengikutinya.
Peserta I dari Inggris menunjukkan kebolehannya dengan meletakkan semangaka di atas kepala seseorang.
Setelah diukur, dikeker, dilepaskanlah anak panahnya ... ... plesh... ... , ternyata semangakanya terbelah dua. Clap, clap, clap ...tepuk tangan para penonton.
Dengan bangganya si Inggris berkata : "I AM ROBIN HOOD !"
Peserta II dari Amerika meletakkan jeruk di atas kepala seseorang. Plesh... ..., ternyata jeruk itu terbelah dua. Clap, clap, clap.
Penonton bertambah kagum Si Amerika berkata : "I AM SUPERMAN"
Peserta III yang ternyata dari Indonesia membuat penonton menahan napas, karena dia meletakkan sebuah duku di atas kepala seseorang.
Anak panah ditarik ....
penonton terbelalak .... ...
plesh... ternyata anak panah itu mengenai jidat orang itu dan matilah dia.
Lalu si Indonesia berkata: "I AM ... ....SORRY"
Berita Lainnya
Humor - Cerita Humor Pencipta Lagu
20 January 2017 11:00 WIB
Humor - Cerita Humor Sariawan
20 January 2017 10:45 WIB
Humor - Menemukan Tas Yang Hilang
28 December 2015 14:00 WIB
Humor - Merasa Dihantui Oleh Kerabat Yang Telah Meninggal
23 December 2015 12:29 WIB
Humor - Lebih suka Sepatu Daripada Sandal
21 December 2015 13:00 WIB
Humor - Cara Menyembuhkan Insomnia Melalui Terapi Maslah
17 December 2015 11:41 WIB
Humor - Memeriksa Pasien Terakhir
15 December 2015 12:54 WIB
Humor - Ada Di Atap Pak!
10 December 2015 16:07 WIB